22 Agustus 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya
Hari ini, 22 Agustus 2022, Kepala BPS Provinsi Aceh mendapatkan kunjungan dari Kepala Staf Kodam Iskandar Muda (Kasdam IM) Brigjen TNI Hadi Basuki, S.Sos., M.M., M.Tr.(Han), beserta tim Asisten Teritorial Kolonel Inf. Deni Gunawan dan Dandim 0101/Kota Banda Aceh Kolonel Inf. Muhammad Nas S.I.P., M.Si.
Pada kesempatan ini kedua pihak sepakat untuk menjalin kerja sama dalam bidang statistik. BPS Provinsi Aceh akan mendukung dengan data dan informasi yang dibutuhkan oleh Kodam Iskandar Muda.
Semoga kolaborasi ini berdampak signifikan untuk pembangunan dan kesejahteraan rakyat Aceh.
Berita Terkait
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Provinsi Aceh (Statistics of Aceh Province)
Jl. Tgk. H. M. Daud Beureueh No. 50 Kuta Alam Banda Aceh
Telp: (62-651) 23005
Mailbox : pst1100@bps.go.id
Tentang Kami