Indikator Sustainable Development Goals (SDGs) Provinsi Aceh 2020 - Badan Pusat Statistik Provinsi Aceh

Indikator Sustainable Development Goals (SDGs) Provinsi Aceh 2020

Nomor Katalog : 3102033.11
Nomor Publikasi : 11000.2125
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 24 Juni 2021
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 11.02 MB

Abstraksi

Millenium Development Goals (MDGs) telah berakhir pada tahun 2015. Agenda selanjutnya untuk melanjutkan MDGs disebut Sustainable Development Goals (SDGs). Indonesia berkomitmen untuk melaksanakan dan menyukseskan SDGs ini selama tahun 2015-2030. Badan Pusat Statistik Provinsi Aceh sebagai instansi penyedia data terus berupaya mendukung pemerintah dalam mencapai keberhasilan pelaksanaan SDGs di Provinsi Aceh. Hal ini dilakukan melalui penyediaan data yang akurat, objektif, dan up to date. Publikasi Indikator Sustainable Development Goals (SDGs) Provinsi Aceh 2020 ini merupakan salah satu bentuk komitmen dalam mendukung pencapaian SDGs di Provinsi Aceh. Informasi yang dicakup dalam publikasi ini umumnya berasal dari pengumpulan data Susenas Maret 2020. Mengingat terbatasnya ketersediaan data, tidak semua indikator dapat disajikan dalam publikasi ini.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Aceh (Statistics of Aceh Province)

Jl. Tgk. H. M. Daud Beureueh No. 50 Kuta Alam Banda Aceh

Telp: (62-651) 23005

Mailbox : pst1100@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik